Pengertian Paid Media Dan Contohnya
Dalam memaksimalkan pemasaran, ada banyak strategi yang bisa digunakan untuk meningkatkan penjualan. Salah satunya adalah paid media atau bisa dikenal juga dengan media berbayar dan iklan berbayar. Baca Juga : Apa Itu Personalisasi Email Marketing Dan Tips Menerapkannya Paid media merupakan taktik pemasaran untuk mempromosikan konten atau bisnis Anda melalui iklan media, pop-up, display ads, …